
Strategi Pengelolaan Modal di Fix Time Trade Olymp Trade
Olymp Trade adalah pialang yang menawarkan 2 market sekaligus yakni forex dan fix time trade. Keduanya memiliki keunggulan masing-masing dan untuk trading di market tersebut pun butuh strategi yang berbeda pula. Salah satunya dalam hal pengelolaan modal, dalam fix time trade tidak mengenal adanya cut loss atau stop loss karena semua order ditentukan berdasarkan waktu.